Aplikasi Matematika untuk Konversi Satuan Panjang format Excel

Aplikasi Konversi satuan panjang matematika digunakan untuk memudahkan Guru ataupun siswa dalam menghitung konversi bilangan satuan panjang. Aplikasi ini dapat mengkonversikan sebuah satuan panjang dimulai dai HM, DAM, M, DM, CM, MM, Inchi, Kaki, dan Yard. Siswa atau Guru tinggal memasukan sebuah bilangan kedalam kolom satuan maka akan secara otomatis muncul bilangan pada kolom satuan lainnya.

Aplikasi Konversi Pengukuran Satuan Panjang Berbasis Excel
Aplikasi Konversi Satuan Panjang sederhana dengan menggunakan Excel diatas dapat Bapak/Ibu gunakan sebagai media pembelajaran untuk membandingkan nilai variabel sebuah satuan panjang kedalam berbagai satuan yang sejenis. Demikianlah postingan kali ini, silahkan diunduh dan dibagikan. Salam Pendidikan

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Aplikasi Matematika untuk Konversi Satuan Panjang format Excel"

Post a Comment