Download Petunjuk Teknis penggunaan dan Pertanggungjawaban dana BOS Terbaru Tahun 2016

Assalamu'alaikum Wr.Wb.

BOS (Bantuan Operasional Sekolah) adalah program pemerintah yang pada dasarnya adalah untuk penyediaan pendanaan biaya operasional non operasional bagi satuan pendidikan dasar sebagai pelaksana program wajib belajar 9 Tahun.

Pada kesempatan yang berbahagia ini saya akan berbagi kepada rekan guru serta kepala sekolah tentang buku Petunjuk Teknis penggunaan dan Pertanggungjawaban dana BOS Terbaru Tahun 2016.Buku Petunjuk teknis ini disesuaikan dengan peraturan Menteri Pendidikan dan Kudayaan Nomor 16 tahun 2016 tentang perubahan atas peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan nomor 80 tahun 2015 tentang petunjuk teknis penggunaan dan pertanggungjawaban keuangan dan bantuan operasional sekolah.
Bagi rekan guru yang menjabat sebagai Bendahara BOS,Kepala sekolah serta tenaga Operator sekolah silahkan download buku petunjukpenggunaan BOSTerbaru tahun 2016 di bawah ini:

Sumber utama silahkan kunjungi DI SINI

Bapak/ibu guru juga bisa mengunduh beberapa Media pembelajaran maupun aplikasi pembelajaran di bawah ini:

  1. Aplikasi Cetak Kuitansi BOS denagn excel secara Otomatis
  2. Cara paling mudah memebuat kode Barcode dengan Program excel
  3. Tata Cara penulisan Nomor Surat Dinas yang Benar sesuai peraturan menteri dalam Negeri
  4. Download Media pembelajaran matematiak SD 
Demikian  Petunjuk Teknis penggunaan dan Pertanggungjawaban dana BOS Terbaru Tahun 2016 yang dapat saya bagikan kepaad rekan guru serta kepala sekolah.semoga  Petunjuk Teknis penggunaan dan Pertanggungjawaban dana BOS Terbaru Tahun 2016 bisa bermanfaat bagi sekolah dalam pengelolaan dana BOS.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
















Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Download Petunjuk Teknis penggunaan dan Pertanggungjawaban dana BOS Terbaru Tahun 2016"

Post a Comment